Semalam jalan-jalan di dunia maya, hanya ingin menyegarkan pikiran dengan mampir ke blog-blog bagaimana persiapan studi lanjut. Setelah singgah ke beberapa rumah. Akhirnya saya menyimpulkan untuk studi lanjut itu diperlukan kesiapan dan tentu saja kefokusan! Memang berat tapi itu untuk hasil yang maksimal.
Studi saat ini juga merupakan hal yang berat, pikiran saya terpecah-pecah. Namun dari kondisi seperti ini saya menyadari untuk studi ya harus fokus!
Kembali pada rumah-rumah yang saya singgahi itu, banyak yang menceritakan untuk studi lanjut dengan menggunakan beasiswa tidak serta merta bisa membawa keluara (bagi yang sudah menikah). Biaya hidup akan semakin besar dan berbagai permasalahan lain akan timbul. Kecuali sama-sama melanjutkan studi ya. (mungkin) lebih ringan.
Studi lanjut. Butuh pengorbanan dan saya sangat paham setelah menjalani studi hampir dua tahun ini. Beberapa teman seperjuangan lebih memilih menikah dulu dibandingkan menyelesaikan studinya. Lalu bagaimana dengan Menikah?
Hidup ini pilihan, dan dikembalikan lagi pada rencana masing-masing.
wahhhh dikau juga galau kah? hihihihi sempat kepikiran juga akhir2 ini kok pengen sekolah lagi ya hahahaha tapi........
ReplyDeleteAyo sekolah lagi Ari , banyak beasiswa.. hahahaa
DeleteDalam hidup memang banyak dihadapkan pada pilihan-pilihan ya.... semoga hasil pilihanya berbuah manis...:D Fight!
ReplyDeleteAamiin :D Keep Fighting :D
Deletehey ri... wish you had a good luck :)
ReplyDeleteAamiin Thanks :)
DeleteSudah lama tidak hadir di rumah maya ini, sekalinya hadir harus di hapi pilhan nih..... tentunya yang terbaik buatmu Sob. ha,, ha,,, ha,,,,
ReplyDeleteSalam
semoga diberikan pilihan yang terbaik,, keduanya bagus kok......goodluck ya......
ReplyDeletejadi milih lanjut kuliah atau nikah dulu nih? :)
ReplyDeletemana yang kebelet duluan, ya diambil :D
ReplyDeletekalo kebelet studi lanjut, studi dulu aja
Yeng penting lanjut, Mas. Biar lebih maju. Hahahaha
ReplyDeletehayooo lanjut mas Rian hehehhee
ReplyDeletenikah aja dulu *lho :D
ReplyDeletehttp://scholarshipsbank.com/beasiswa-s3-phd-doctoral-scholarships/ ini linknya, kak. cari sendiri ya
ReplyDelete